AKS Tersebar Kodam XIV/Hsn Berakhir, Pangdam XIV/Hsn: Jadikan Pemacu Diri Tingkatkan Kreativitas dan Inovasi di Satuan

    AKS Tersebar Kodam XIV/Hsn Berakhir, Pangdam XIV/Hsn: Jadikan Pemacu Diri Tingkatkan Kreativitas dan Inovasi di Satuan
    AKS Tersebar Kodam XIV/Hsn Berakhir, Pangdam XIV/Hsn: Jadikan Pemacu Diri Tingkatkan Kreativitas dan Inovasi di Satuan

    MALINO - Kembali ke Kesatuan, supaya menjaga perilaku dalam berinteraksi dengan masyarakat maupun institusi lainnya guna berperan sebagai penyejuk suasana dan menjadi katalisator serta pemersatu dari semua lapisan masyarakat. 

    Demikian pesan Pangdam XIV/Hasanuddin Meyjen TNI Dr. Totok Imam Santoso, S.I.P., S.Sos., M.Tr (Han)., ketika menutup secara resmi Apel Komandan Satuan (AKS) Tersebar Kodam XIV/Hasanuddin Tahun 2023 bertempat di Aula Secata Rindam XIV/Hasanuddin Malino, Kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan. Selasa (23/05/2023)

    Kegiatan AKS Tersebar Kodam XIV/Hasanuddin Tahun Anggaran 2023 ini dari seluruh agenda kegiatan dapat berjalan dengan tertib, aman dan lancar.

    Selaku orang nomor satu di Kodam XIV/Hasanuddin, Mayjen Totok menyampaikan terima kasih atas partisipasi aktif para peserta dalam mengikuti seluruh rangkaian kegiatan yang telah dijadwalkan. Hal tersebut menunjukkan tingginya tanggung jawab, komitmen dan kepedulian para Perwira sebagai pimpinan satuan dalam menyelesaikan tugas secara tuntas.

    "Berbagai materi pembekalan yang telah diterima melalui pelaksanaan Apel Komandan Satuan ini dan komitmen para Dansat ”tugas terbaik dan cinta Hasanuddin” agar dapat dijadikan sebagai pedoman dalam merealisasikan pembinaan di satuan masing-masing", Tandasnya. 

    "Demikian pula tentang berbagai evaluasi dan masukan yang telah diperoleh, supaya dijadikan sebagai pemacu diri untuk meningkatkan kreativitas dan inovasi di satuan masing-masing, laksanakan tugas dengan penuh rasa tanggung jawab juga harus selalu disiplin", Tutupnya. 

    Diakhir kegiatan Pangdam bersama seluruh peserta AKS melaksanakan lari bersama di seputaran Malino Komplek dilanjutkan dengan menembak pistol dan pemberian bantuan sosial kepada anak yatim.( Her

    makassar sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Pangdam XIV/Hsn Totok Imam Santoso Gelar...

    Artikel Berikutnya

    Gali Informasi Perkembangan Industri Semen,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Lulus S3 1,5 Tahun: Siapa Bilang Pendidikan Harus Lambat?
    Hendri Kampai: Kelulusan Bahlil adalah Inspirasi Suatu Pencapaian
    Hendri Kampai: Indonesia Dikuasai Oligarki, Jangan Sampai Rakyat Merasa Dijajah 'Kumpeni' Zaman Now
    Hendri Kampai: Kekuasaan, Kesempatan untuk Berbuat Baik atau Kezaliman yang Menghancurkan
    Hendri Kampai: Menjaga  Euforia Harapan
    Paslon MYL-ARA Disambut Meriah di Tompo Bulu, Warga Bukit Bulusaraung Nyatakan Dukungan Penuh
    KPU Pangkep Gelar Simulasi Pemungutan Dan Penghitungan Suara Pemilihan Serentak Tahun 2024
    PT Semen Tonasa Raih Penghargaan Manajemen Pengelolaan CSR di Fajar Awards 2024
    Panen Perdana Padi IP300 di Pangkep, Kadis Pertanian Andi Sadda: Inovasi Pertanian Tingkatkan Produktivitas Lahan
    Lahirkan Pilkada Damai, Bupati Pangkep DR Muhammad Yusran Lalogau Hadiri Tudang Sipulung
    Tebar Kebaikan,  Calon Bupati Pangkep Nomor Urut Satu DR Muhammad Yusran: Kekuatan Empati  Bangun Masyarakat
    Perssoci Pangkep Torehkan Prestasi di FORDA-KORMI Sulsel 
    Pj Gubernur Sulsel  Prof Zudan Arif Hadiri Puncak Perayaan HUT ke-56 PT Semen Tonasa
    Jelang HUT RI ke 79, Koramil 1421 -01/ Balocci Bersama  Masyarakat Kelurahan Balleangin Gelar Kerja Bakti Pembersihan Lingkungan
    Social Fest 2024 Meriahkan HUT ke-56, Direktur Utama PT Semen Tonasa: Dukungan untuk UMKM Lokal dan Hiburan Rakyat
    Semarak Sambut Peringatan HUT TNI KE-79, Kodim 1421/Pkp  Gelar Lomba PBB Tingkat SMP dan SMA Se- Kabupaten Pangkep
    Dugaan Mafia Tanah  Pembayaran Ganti Rugi Proyek Pembangunan Bendungan Passellorang, Tim Penyidik Kajati SulSel Kembali Lakukan Penggeledahan  di Wajo
    Kajati Sulsel Narasumber acara Talk Show Demi Indonesia Cerdas Memilih, Diselenggarakan detikcom Bekerjasama Kemenkominfo
    Kodim 1421/ Pangkep Gelar Sosialisasi Pencegahan Pelanggaran Pilkada 2024
    Danramil  1421-02 Minasatene  Kapten Inf Muh Nawir  Gelar Pembersihan Semak Belukar Di Pinggiran Jalan dan Got di  Lekoboddong

    Ikuti Kami