OSIS MAN Pangkep Gelar Maulid, Kepsek Abdul Hafid: Petik Hikmahnya Terapkan Dalam Jalani Kehidupan Sehari Hari

    OSIS MAN Pangkep Gelar Maulid, Kepsek Abdul Hafid: Petik Hikmahnya Terapkan Dalam Jalani Kehidupan Sehari Hari
    Peringatan Maulid Nabi Besar Muhammad Saw di MAN Pangkep Sulawesi Selatan

    PANGKEP - Kepala Madrasyah Aliah Negeri ( MAN) Kabupaten Pangkep Drs H Abdul Hafid, MA. Saat dihubungi di sela - sela kesibukannya dalam pelaksanaan acara Maulid Nabi Besar Muhammad Saw yang di gelar oleh OSIS MAN Pangkep Senin (10/10/2022).

    Dia menjelaskan bahwa pentingnya perayaan Hari Maulid Nabi Besar Muhammad Saw dan dibalik itu sebab ada banyak hikmah Maulid Nabi yang bisa dipetik oleh para muslim. Selain itu, hikmah tersebut dapat diterapkan dalam menjalani kehidupan sehari-hari

    Menurutnya bahwa Peringatan hari lahir Nabi Muhammad pada 12 Rabiul Awal pada Tahun Gajah merupakan hari lahirnya Nabi Muhammad SAW. Beliau adalah sosok penuh teladan yang dipilih Allah SWT sebagai rahmat bagi alam semesta.

    Dalam acara  Maulid Nabi Muhammad yang digelar oleh OSIS MAN Pangkep ini bahwa tentunya menjadi momentum untuk mengirimkan selawat kepada Nabi Muhammad SAW.

    "Hikmahnya, sebagai umat Islam jadi terdorong mengamalkan banyak selawat dalam kehidupan sehari-hari dengan harapan mendapat syafaat Nabi" ujarnya.

    Selain itu kata Abdul Hafid bahwa kegiatan ini dapat meningkatkan rasa syukur, Dengan begitu, hari tersebut mengingatkan kita untuk bersyukur kepada sang Maha Pencipta, yang telah menyediakan rezeki sebagai asupan menyenangkan bagi hati manusia.

     Kemudian lanjutnya bahwa Maulid Nabi artinya merayakan dengan gembira pada kehadiran sosok yang mulia dan sempurna yaitu Rasulullah SAW dan peringatan Maulid Nabi juga berarti merayakan kehadiran sosok suri teladan umat Islam

    Selain kata dia bahwa hikmah Maulid Nabi termasuk momentum dalam meneguhkan kembali rasa cinta kepadanya, serta mengikuti semua ajarannya

    Pelaksanaan acara maulid ini, yang digelar OSIS MAN Pangkep dan dihadiri para orang tua siswa, Kakan Kemenag Pangkep dan sejumlah pejabat lainnya.

    Menurutnya bahwa merayakan Maulid Nabi Muhammad SAW bukan semata-mata seremonial. Peringatan ini tidak memiliki aturan khusus selain memperbanyak amal kebaikan.

    Memperingati Maulid Nabi sama halnya dengan mengingat kembali dan mengamalkan sifat-sifat terpuji dari Rasul.

    Contohnya seperti perbanyak mendekatkan diri kepada Allah, tidak melakukan hal-hal tercela, berani bersikap jujur, adil, penyayang, serta tidak angkuh.

    Selain itu kata dia misi Nabi Muhammad SAW adalah mengikuti semua ajaran Alquran dan sunah untuk diterapkan dalam menjalani kehidupan sehari-hari.( Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Kakan Kemenag Pangkep Muhammad Nur Halik:...

    Artikel Berikutnya

    Lepas Petugas BPS, Bupati Pangkep Muhammad...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Lulus S3 1,5 Tahun: Siapa Bilang Pendidikan Harus Lambat?
    Hendri Kampai: Kelulusan Bahlil adalah Inspirasi Suatu Pencapaian
    Hendri Kampai: Indonesia Dikuasai Oligarki, Jangan Sampai Rakyat Merasa Dijajah 'Kumpeni' Zaman Now
    Hendri Kampai: Kekuasaan, Kesempatan untuk Berbuat Baik atau Kezaliman yang Menghancurkan
    Hendri Kampai: Menjaga  Euforia Harapan
    PT Semen Tonasa Raih Penghargaan Manajemen Pengelolaan CSR di Fajar Awards 2024
    Paslon MYL-ARA Disambut Meriah di Tompo Bulu, Warga Bukit Bulusaraung Nyatakan Dukungan Penuh
    KPU Pangkep Gelar Simulasi Pemungutan Dan Penghitungan Suara Pemilihan Serentak Tahun 2024
    Inovasi Desa Berkelanjutan, Upaya Paslon  Bupati Pangkep MYL ARA  Dalam Mengentaskan Kemiskinan
    Debat Kandidat Pangkep 2024, Tiga Paslon Tawarkan Visi Pembangunan untuk Kesejahteraan Rakyat
    Tebar Kebaikan,  Calon Bupati Pangkep Nomor Urut Satu DR Muhammad Yusran: Kekuatan Empati  Bangun Masyarakat
    Personel Koramil 1421-02/Minasatene Bersama  Masyakarat Laksanakan Karya Bakti Saluran Air
    Bupati Pangkep Sumbang 100 Juta,  Pembangunan Masjid Hajar Aswad Ulu Batu di Desa Kanaungan
    Jelang HUT RI ke 79, Koramil 1421 -01/ Balocci Bersama  Masyarakat Kelurahan Balleangin Gelar Kerja Bakti Pembersihan Lingkungan
    Paslon Nomor Urut 1 MYL-ARA Disambut Meriah di Desa Baring, Segeri
    Semarak Sambut Peringatan HUT TNI KE-79, Kodim 1421/Pkp  Gelar Lomba PBB Tingkat SMP dan SMA Se- Kabupaten Pangkep
    Dugaan Mafia Tanah  Pembayaran Ganti Rugi Proyek Pembangunan Bendungan Passellorang, Tim Penyidik Kajati SulSel Kembali Lakukan Penggeledahan  di Wajo
    Kajati Sulsel Narasumber acara Talk Show Demi Indonesia Cerdas Memilih, Diselenggarakan detikcom Bekerjasama Kemenkominfo
    Kodim 1421/ Pangkep Gelar Sosialisasi Pencegahan Pelanggaran Pilkada 2024
    Danramil  1421-02 Minasatene  Kapten Inf Muh Nawir  Gelar Pembersihan Semak Belukar Di Pinggiran Jalan dan Got di  Lekoboddong

    Ikuti Kami